Wakil Gubernur DKI, Ahmad Riza Patria meminta masyarakat untuk tidak beraktivitas di luar rumah karena virus varian baru Covid-19 asal Indonesia sangat cepat menular.
Terlebih mereka yang sangat rentan terpapar virus, baik anak-anak dan kelompok lansia.
"Kami minta untuk masyarakat terlebih anak dibawah 9 tahun dan orang tua diatas 60 tahun kita minta tidak melakukan kegiatan di luar rumah," ujar Riza. (deny).