Untuk menghindari tindak kejahatan jalanan, Nasriadi mengimbau pada sopir angkutan barang yang hendak melewati kawasan rawan bajing loncat agar memasang kunci ganda pada pintu kontainernya.
"Sopir kalau bisa jangan membuka kaca terlalu lebar dan pintunya di kunci," imbaunya. (yono)