Mengenal Masjid Kalipasir, Salah Satu Masjid Tertua di Banten

Senin 26 Apr 2021, 07:43 WIB
Masjid Kalipasir, Kota Tangerang, Banten. (foto: poskota/fernando toga)

Masjid Kalipasir, Kota Tangerang, Banten. (foto: poskota/fernando toga)

"Kenapa diperbesar? Ini pengaruh sungai Cisadane, dulu namanya sungai Cipamungkas. Ini (Sungai Cisasane) merupakan jalur transportasi," imbuhnya.

Tak ada yang tahu pasti kapan gubuk singgah itu berubah menjadi masjid. Namun, ada satu literasi yang mengatakan bahwa masjid berdiri pada tahun 1576. Kemudian oleh pemerintah setempat dijadikan bangunan cagar budaya pada tahun 2011, berdasarkan surat keputusan dari Wali Kota Tangerang. (toga)

Berita Terkait

News Update