Terpisah, Aad Firdaus anggota DPRD Kabupaten Lebak lainnya, mempertanyakan soal besaran nilai anggaran dana hibah kepada lokasi sarana keagamaan yang sudah rampung dikerjakan, sebelum alokasi bantuan dana hibah diberikan.
"Nilainya besar-besar, ajuannya kan tahun 2019. Entah sekarang sudah seperti apa tempat ibadahnya, masa pengajuannya RAB pembangunan alokasinya untuk beli karpet," katanya. .
(kontributor Banten/Yusuf Permana).