Jemput Bola, KJRI Johor Bahru Gelar Layanan Imigrasi Pekerja Indonesia di Malaysia

Jumat 12 Mar 2021, 19:42 WIB
TIM KJRI melakukan pendataan kepada PMI dan diadakan pembuatan paspor. (ist)

TIM KJRI melakukan pendataan kepada PMI dan diadakan pembuatan paspor. (ist)

Setelah meninjau kesehatan pada PMI, anggota Tim KJRI Johor Bahru juga memberikan layanan keimigrasian, pengambilan data biometrik pembuatan paspor bagi PMI yang akan segera berakhir masa berlakunya hingga pandataan dan lapor diri, serta layanan konsuler lainnya.

"Kami berjanji akan melaksanakan kegiatan ini secara berkesinambungan ke beberapa daerah lainnya di wilayah kerja. Dalam rangka memberikan pelayanan secara terpadu baik untuk urusan keimigrasian maupun kekonsuleran," tutupnya. (angga/ys)

Berita Terkait

News Update