Sejak Menjalankan Program Kampung Tangguh Jaya, Grogol Sukses Masuk Zona Hijau dalam Dua Pekan

Senin 08 Mar 2021, 16:55 WIB
Ketua RW 009, Grogol, Grogol Petamburan, Jakarta Barat, Zainuddin Nur. (cr01)

Ketua RW 009, Grogol, Grogol Petamburan, Jakarta Barat, Zainuddin Nur. (cr01)

Lanjut Zainuddin, ia mengatakan bahwa warga yang kerap berkumpul dan berkerumun juga semakin berkurang karena pihak RW bersama Bimas dan Babinsa kerap mengadakan ronda keliling.

Pihak RW juga tidak akan menutupi kasus Covid-19 di wilayah tersebut sehingga Puskesmas setempat dipermudah melakukan tracing terhadap warga yang kontak erat dengan pasien Covid-19. (cr01/tha)

Berita Terkait
News Update