Komunitas Binaan PLN Panen Raya Ikan Lele Seberat Rp 50 Kg di Pusat Ibukota 

Sabtu 06 Mar 2021, 16:24 WIB
Komunitas Binaan PLN Unit Induk Distribusi Jakarta Raya, Pecinta Listrik dan Ikan (Pelikan) yang berada di Kelurahan Cideng, Jakarta Pusat, panen raya ikan lele sebanyak 50 kg.. (ist)

Komunitas Binaan PLN Unit Induk Distribusi Jakarta Raya, Pecinta Listrik dan Ikan (Pelikan) yang berada di Kelurahan Cideng, Jakarta Pusat, panen raya ikan lele sebanyak 50 kg.. (ist)

Komunitas ini diinisiasi untuk meningkatkan ketahanan pangan masyarakat di tengah pandemi Covid-19.

Selain itu Pelikan juga peduli terhadap keselamatan ketenagalistrikan dengan dibekali pengetahuan tertib, selamat, dan bijak menggunakan listrik dari PLN. 

“Terima kasih kepada Komunitas Pelikan yang telah peduli terhadap keselamatan ketenagalistrikan. Listrik akan menjadikan hidup lebih baik apabila diberlakukan secara baik pula,” tambah Doddy. (ruh) 

Berita Terkait

Dari Hobi Terbentuk Anggur Bekasi Komunitas

Selasa 20 Apr 2021, 15:34 WIB
undefined
News Update