"Jadi kami imbau kesadaran paling penting dari pengusaha tempat hiburan agar bisa selamatkan masyarakat dari pandemi termasuk dari masalah," jelasnya.
Untuk itu, saat ini pihaknya terus melakukan pengawasan terhadap tempat usaha, Kafe dan tempat hiburan lain yang nasih nakal dan tidak patuh kepada aturan yang berlaku.
"Kami tiap hari lakukan pengawasan. Patroli setiap hari ada 60 anggota saya patroli di 8 kec dan tingkat kota maka setiap hari ada tindakan lakukan penutupan 1×24 jam," tutupnya. (Cr01).