Menaker Ida Fauziyah dan Kemenparekaf Sandiaga Uno Bahas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif

Rabu 24 Feb 2021, 20:52 WIB
Teks Foto: Menaker Ida Fauziyah  dan  Kemenparekaf) Sandiaga Uno saat bahas  Pariwisata dan Ekonomi Kreatif. (ist)

Teks Foto: Menaker Ida Fauziyah  dan  Kemenparekaf) Sandiaga Uno saat bahas  Pariwisata dan Ekonomi Kreatif. (ist)

Dalam kesempatan itu, Menparekraf Sandiaga Uno mengakui pertemuan dengan Menaker Ida Fauziyah untuk berkordinasi beberapa program. Salah satunya yakni program duta wisata dan ekonomi kreatif bagi PMI. Kedua, kolaborasi Kemnaker-Kemenparekaf dalam peningkatan kompetensi terutama 34 juta lapangan kerja di sektor pariwisata dan ekonomi kreatif.

"Untuk BLK komunitas ini saya sangat terkesan karena ini betul-betul langsung ada di tengahmasyarakat untuk meningkatkan sektor pelayanan," katanya. (rizal/mia)

Berita Terkait
News Update