Harga Cabai Rawit Merah di Pasaran Tembus Rp100 Ribu/Kg Gegara Petani Gagal Panen Imbas Banjir

Minggu 21 Feb 2021, 23:30 WIB
Pedagang cabai di Pasar Senen Blok VI, Jakarta Pusat. (Yono)

Pedagang cabai di Pasar Senen Blok VI, Jakarta Pusat. (Yono)

"Harga ayam 28 ribu/kg. Itu turun Rp2 ribu, normalnya Rp30 ribu. Turunnya harga ayam karena sepi pembeli sih," ujarnya saat ditemui di lokasi.

Tarno menjelaskan, sepinya pembeli daging ayam juga karena pandemi Covid-19 di Jakarta yang tukunjung usai. Dirinya mengungkapkan sebelum virus Corona menghantam Ibukota, ia bisa menjual lebih dari 800 kg/hari.

Setiap harinya Tarno membuka lapak daging ayamnya dari pukul 04.00 sampai dengan 12.00 WIB.

"Sebelum Covid, bisa jual 800 kg sehari, setelah Covid paling banyak 300 kg, ini aja baru 100 kg sampe siang begini," keluh Tarno. (Yono/tha)

Berita Terkait

News Update