Ujian Nasional Tingkat SD - SMP di Serang Kembali Ditiadakan, Ini Alternatifnya

Jumat 19 Feb 2021, 17:24 WIB
Kepala Dinas Pendidikan (Dindik) Kota Serang, Wasis Dewanto mengatakan jangan berbicara masalah output dulu dikala pembelajaran daring masih berjalan. (Luthfi/kontributor)

Kepala Dinas Pendidikan (Dindik) Kota Serang, Wasis Dewanto mengatakan jangan berbicara masalah output dulu dikala pembelajaran daring masih berjalan. (Luthfi/kontributor)

Terkait output yang dihasilkan, Wasis mengakui jangan dulu berbicara mutu ketika sedang BDR, tatap muka saja sebagai bentuk pembelajaran tradisional di jaman canggih yang tidak pernah ditinggalkan masih banyak kekurangan-kekurangan apalagi daring.

"Jadi tentu ada sisi kekurangan dan kelebihannya, tergantung kita menilainya seperti apa," tutupnya. (luthfi/kontributor/tha)

Berita Terkait

News Update