Vaksinasi untuk Lansia dan Petugas Pelayanan Publik Ditarget Rampung Mei

Rabu 17 Feb 2021, 10:00 WIB
Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Prof Wiku Adisasmito.(ist).

Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Prof Wiku Adisasmito.(ist).

Meski demikian, sebagai bentuk upaya antisipasi adanya KIPI, pemerintah telah membuat skema alur Kegiatan pelaporan dam pelacakan KIPI.

Baca juga: Polisi Selidiki Dugaan Tindak Pidana Terkait Vaksinasi Covid-19 Crazy Rich Helena Lim

Dengan menetapkan kontak person dari setiap fasilitas kesehatan sebagai pusat informasi bagi para penerima vaksin. Jika terdapat kejadian, fasilitas kesehatan akan segera menindaklanjuti dengan melakukan penanganan untuk yang  bersifat ringan hingga sedang.

"Dan untuk kejadian yang bersifat serius akan dilaporkan berjenjang keatas kepada instansi kesehatan pada wilayah administratif diatasnya. Serta dilaporkan kepada  serta Komite Ahli Indonesia yang terdiri dari pokja, atau lomda atau Komnas PP KIPI," terang Wiku. (johara/tri)

Berita Terkait

News Update