Tes GeNose C19 di Stasiun Gambir, Calon Penumpang: Lebih Efisien dan Murah

Senin 15 Feb 2021, 11:23 WIB
Calon penumpang ikut tes GeNose C19 di Stasiun Gambir, Jakarta Pusat". (Cr02)

Calon penumpang ikut tes GeNose C19 di Stasiun Gambir, Jakarta Pusat". (Cr02)

Alat yang dikembangkan para peneliti Universitas Gajah Mada tersebut memiliki  tingkat akurasi sebesar 93 hingga 95 persen.

Mendeteksi Covid-19 hanya dalam waktu kurang lebih tiga menit. Memiliki izin edar alat kesehatan dari Kementerian Kesehatan RI pada 24 Desember 2020. (CR02/tri) 

Berita Terkait

News Update