Baca juga: Jokowi Ajak Masyarakat Doakan Korban Musibah Jatuhnya Sriwijaya Air SJ-182
Diketahui, Pesawat Sriwijaya Air SJ182 tujuan Jakarta-Pontianak jatuh di sekitar perairan Pulau Laki, Kepulauan Seribu pada Sabtu (9/1/2021) kemarin. Tim gabungan hingga saat ini masih berjibaku melakukan upaya evakuasi terhadap 50 penumpang dan 12 kru yang tercatat berada di dalam pesawat nahas tersebut. (yono/ys)