Hasil Rapid Test Antigen Positif, Satu Penumpang di Terminal Pulogebang Tak Boleh Berangkat

Rabu 23 Des 2020, 18:27 WIB
Pemeriksaan rapid test antigen di terminal Pulogebang. (ist)

Pemeriksaan rapid test antigen di terminal Pulogebang. (ist)

Baca juga: Jadi Syarat Perjalanan, Stasiun Gambir dan Senen Sediakan Layanan Rapid Test Antigen

"Untuk syarat calon penumpang yang hendak mengikuti rapid test antigen harus menunjukkan tiket bus AKAP yang sebelumnya sudah dipesan," terangnya.

Dijelaskan Afif, hanya penumpang yang hasil tesnya negatif Covid-19 berdasar rapid test antigen rentan 3 hari sebelum melakukan perjalanan, boleh berangkat.

Sementara untuk warga yang melakukan perjalanan ke pulau Jawa diimbau melakukan pemeriksaan rapid test antigen.

Baca juga: Terminal Tanjung Priok Fasilitasi Rapid Test Antigen Untuk Awak Bus dan Penumpang

"Dan karena ketentuan itu, kami pun menyiapkan pemeriksaan gratis," pungkasnya. (Ifand/win)

Berita Terkait
News Update