DPR: Banjir Rob di Pelabuhan Muara Baru Harusnya Perindo Bisa Atasi

Kamis 19 Nov 2020, 06:40 WIB
 Ketua Komisi IV DPR Sudin bertemu perwakilan Perindo terkait fenomena banjir rob. (Ist)

 Ketua Komisi IV DPR Sudin bertemu perwakilan Perindo terkait fenomena banjir rob. (Ist)

Baca juga: Warga Gelar Pernikahan di Tengah Banjir Rob, 2 Ribu Undangan Ditebar

Sudin meminta Perindo berupaya melakukan perbaikan menyeluruh agar fenomena banjir rob tidak lagi menimbulkan kerugian bagi pengusaha perikana yang ada di dalam pelabuhan. 

“Kalau Perindo tidak bisa, karena (Perindo) BUMN, BUMN ini bisanya pakai dana PMN (Penyertaan Modal Negara),” katanya. 

Sementara itu perwakilan Perindo enggan untuk dimintai keterangan perihal fenomena banjir rob dan kerugian miliar rupiah yang ditimbulkan usai bertemu dengan anggota DPR RI. (Yono/win)

 

Berita Terkait

News Update