Awasi Klaster Rumah Tangga, Polsek Sawangan Bentuk Satgas Covid-19 Berbasis Komunitas

Sabtu 19 Sep 2020, 11:15 WIB
Wakapolres Metro Depok, AKBP Hari didampingi Kapolsek Sawangan, Kompol Sutrisno dan unsur Muspika Kecamatan Sawangan membentuk Satgas Covid-19 berbasis komunitas. (angga)

Wakapolres Metro Depok, AKBP Hari didampingi Kapolsek Sawangan, Kompol Sutrisno dan unsur Muspika Kecamatan Sawangan membentuk Satgas Covid-19 berbasis komunitas. (angga)

Didi berpesan agar para Satgas Covid berbasis komunitas ini dapat menyosialisasikan penerapan 3M dan protokol kesehatan.

"Kami harapkan setelah dibentuk Satgas ini dapat membuat wilayah Depok sekarang ini zona merah dalam penyebaran virus dapat berubah menjadi hijau," katanya. (angga/ys)

Berita Terkait
News Update