Terkenal Hingga Pelosok Negeri, Kampung ‘Cawang Kompor’ Jejak Kejayaan Kompor Minyak

Rabu 08 Jul 2020, 16:37 WIB
Pengrajin panci yang dulunya memproduksi kompor masih bertahan di Cawang Kompor. (ifand)

Pengrajin panci yang dulunya memproduksi kompor masih bertahan di Cawang Kompor. (ifand)

Meski saat ini kawasan Cawang Kompor masih cukup dikenal, saat ini hanya tersisa sekitar 15 pedagang saja, termasuk Rahman. Mereka tetap berjuang untuk terus mempertahankan usahanya. Hanya saja, mereka tak lagi membuat kompor sumbu berbahan bakar minyak tanah.

“Karena kompor sudah nggak laku, saat ini kita hanya produksi oven, panci dan kubah masjid,” ungkapnya. Kios-kios di tempat ini tetap masih dikunjungi pembeli yang mencari oven kue atau alat masak lainnya. Masyarakat tetap percaya, alat masak yang diproduksi pengrajin di Kampung Cawang Kompor, kualitasnya tidak diragukan lagi. (ifand/ta)

Berita Terkait

News Update