Haruskah Paranoid dengan Pandemi Covid-19

Selasa 19 Mei 2020, 07:00 WIB
dr. Andrianto Purnawan SpBS

dr. Andrianto Purnawan SpBS

Dokter yang paling canggih saat itupun tidak mengerti apa penyebab wabah ini, karena mereka belum mengenal apa itu bakteri. Antony Van Leeuwenhoek baru bisa melihat bakteri pada tahun 1676. Saat wabah “Black Death”, mereka tidak bisa membayangkan adanya jasad renik mematikan. (*)

News Update