JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Penjual melayani pembeli ikan bandeng di kawasan, Rawa Belong, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Sabtu, 25 Januari 2025.
Jelang hari raya Imlek, pedangang ikan bandeng mulai membuka lapak di sepanjang trotoar Jalan Rawa Belong, dimana nantinya para pedagang tersebut akan mengikuti Festival Bandeng Rawa Belong yang akan diselenggarakan tanggal 27-28 Januari 2025. (Poskota/Bilal Nugraha Ginanjar)