JAKATRTA, POSKOTA.CO.ID - Sejumlah pengendara sepeda motor yang tidak dilengkapi dengan alat pelindung kepala (helm) melintasi kamera tilang elektronik (ETLE) di Jalan Matraman, Jakarta Timur, Jumat, 24 Januari 2025.
Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya menargetkan sasaran penindakan pelanggaran lalu lintas melalui ETLE sebanyak 120 juta pelanggar pada 2025. (Poskota/Bilal Nugraha Ginanjar)