Ini Hal yang Harus Dilakukan saat DC Pinjol Incar Kontak Darurat

Jumat 25 Apr 2025, 11:22 WIB
Ilustrasi DC pinjol lakukan penagihan terhadap kontak darurat nasabah gagal bayar. (Sumber: PxHere)

Ilustrasi DC pinjol lakukan penagihan terhadap kontak darurat nasabah gagal bayar. (Sumber: PxHere)

POSKOTA.CO.ID - Aplikasi pinjaman online atau pinjol saat ini sudah banyak tersedia dan bisa didapatkan dengan mudah hanya melalui smartphone saja.

Seseorang hanya perlu mendaftarkan akun menggunakan Nomor Induk Kependudukan (NIK) Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan data diri lainnya untuk mengajukan pinjaman dana.

Apabila telah memutuskan untuk mengajukan pinjol, tentunya langkah selanjutnya pengguna harus membayar utang sesuai dengan tagihan dan tanggal yang telah ditentukan.

Apa yang akan didapatkan jika tidak membayar atau telat membayar? Anda akan menghadapi teror dan penagihan dari Debt Collector (DC) pinjol yang akan sangat mengganggu.

Baca Juga: 6 Cara Ampuh Biar DC Lapangan Pinjol Gak Berani Ngetok Pintu Rumah, Terbukti Efektif!

Tak sedikit yang akhirnya memutuskan untuk mengganti nomor HP dengan tujuan agar tidak lagi ditagih dan bebas dari utang.

Langkah tersebut diambil karena dinilai solusi cepat agar lepas dari jeratan tagihan DC yang terus menghubungi Anda.

Namun ternyata, hal itu bukan sebuah solusi yang tepat. Pasalnya, DC pinjol akan beralih menghubungi kontak darurat yang sempat Anda cantumkan saat melakukan pengajuan pinjaman.

Tindakan itu tentunya justru akan mengganggu kontak darurat, hubungan atau relasi dengan orang tersebut akan terganggu.

Baca Juga: Jangan Panik! Hadapi Dc Pinjol yang Nagih ke Rumah dengan Mudah, Begini Caranya

Saat DC Pinjol Incar Kontak Darurat

Melansir dari kanal YouTube Fintech ID., memberikan sebuah solusi saat kontak darurat Anda terus diincar oleh DC pinjol.

Berita Terkait

News Update