POSKOTA.CO.ID - Begini cara aktifkan GoPay Later di fitur aplikasi Gojek dengan mudah dan praktis. Simak selengkapnya di sini!
Sekarang, kalau kamu butuh dana darurat, mengajukan pinjaman bisa dilakukan dengan cara yang praktis dan cepat.
Lewat layanan pinjaman instan, kini Anda bisa lakukan pemabayaran di Gojek menggunakan GoPay Later.
Dengan menghasirkan fitur tersebut, kini para pengguna dapat dengan mudah melakukan bayar nanti untuk dapatkan kenutuhan saat ini di Gojek.
GoPay Later memiliki angsuran sesuai dengan kebutuhan penggunanya, dengan tenor panjang yang bisa dicicil hingga 12 kali.
Di sisi lain, Gopay juga jadi salah satu dompet digital yang punya banyak fitur canggih untuk memudahkan berbagai transaksi keuangan secara online.
Tapi, yang nggak kalah penting, pastikan kamu memilih pinjol yang sudah terdaftar secara resmi dan diawasi oleh OJK (Otoritas Jasa Keuangan).
Baca Juga: Bebas Antre! Ini Cara Beli Tiket KRL Pakai GoPay di Gojek
Hanya dengan bermodal KTP, kamu bisa ajukan GoPay Later dengan praktis yang bisa langsung kamu gunakan untuk pembayaran.
Berikut adalah cara ajukan pinjaman GoPay Later yang bisa Anda coba, untuk Anda yang sedang membutuhkan.
Cara Aktifkan GoPay Later Mudah dan Praktis
- Buka Aplikasi Gopay.
- Klik menu Gopay Later di halaman utama.
- Lalu klik aktifkan sekarang/
- Kemudian baca dan pahami sayaratnya.
- Klik setuju.
- Isi data diri dengan lengkap.
- Foto dengan KTP, pastikan posisi benar dan jelas.
- Selesai.
Anda bisa menunggu prosesnya dan dapatkan notifikasi yang muncul di akun Gojek Anda, jika sudah terima dapat dipastikan GoPay Later Anda sudah aktif.