Rambut Rontok Bisa Sebabkan Kebotakan, Simak Cara Mengatasinya Secara Alami

Kamis 24 Apr 2025, 19:25 WIB
Rambut Rontok Bisa Sebabkan Kebotakan, Simak Cara Mengatasinya Secara Alami (Pixabay/slavoljubovski)

Rambut Rontok Bisa Sebabkan Kebotakan, Simak Cara Mengatasinya Secara Alami (Pixabay/slavoljubovski)

Baca Juga: Jenis Minuman Ini Dapat Menghitamkan Rambut Beruban Tanpa Semir? Simak Caranya di Sini

Cara mengurangi rambut rontok dengan yogurt adalah dengan mengoleskannya ke seluruh permukaan kulit kepala dan rambut.

Setelah itu diamkan kurang lebih selama 30 menit, sebelum dibersihkan dengan sampo dan air bersih.

4. Bawang dan Madu

Berikutnya kamu bisa mengatasi rambut rontok secara alami dengan menggunakan perasan bawang dan madu.

Bawang mengandung sulfur yang tinggi, sehingga efektif untuk mengurangi rambut rontok berlebih. 

Cara menggunakannya pun dengan mengoleskan campuran air perasan bawang, dengan 1sdm madu ke kulit kepala.

Kemudian kamu bisa diamkan selama dua jam. Terakhir, bilang rambut menggunakan shampo dan air bersih.

Itulah informasi mengenai cara alami untuk atasi rambut rontok dengan mudah, menggunakan bahan alami yang bisa dilakukan di rumah.

Berita Terkait

News Update