Bansos PKH Rp975.000 dan Beras 10 Kg Cair! KPM Wajib Cek KKS Sebelum 30 April 2025

Kamis 24 Apr 2025, 16:37 WIB
Bansos PKH hingga Rp975.000 dan bantuan beras 10 kg mulai cair lagi! (Sumber: Poskota/Shandra)

Bansos PKH hingga Rp975.000 dan bantuan beras 10 kg mulai cair lagi! (Sumber: Poskota/Shandra)

KPM diimbau untuk segera mengecek status bantuan mereka di situs resmi cekbansos.kemensos.go.id atau langsung bertanya ke pendamping sosial di daerah masing-masing.

Cara Cek Bansos di Situs Resmi Kemensos

Untuk memastikan apakah Anda termasuk penerima bantuan sosial PKH, BPNT, atau bantuan pangan beras 10 kg, Anda bisa melakukan pengecekan secara mandiri melalui situs resmi Kemensos:

Baca Juga: NIK e-KTP Atas Nama Kamu Telah Berhasil Dapatkan Saldo Dana Rp975.000 via Rekening BSI dari Bansos PKH 2025, Cek Info Tahapannya!

  1. Kunjungi situs: https://cekbansos.kemensos.go.id
  2. Masukkan Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan sesuai alamat KTP Anda.
  3. Isi nama lengkap sesuai KTP.
  4. Ketikkan kode captcha yang muncul.
  5. Klik tombol "Cari Data".

Hasil pencarian akan menunjukkan apakah Anda terdaftar sebagai penerima bantuan sosial dan program apa saja yang Anda dapatkan.

DISCLAIMER: Penting untuk diketahui bahwa seluruh proses teknis yang berkaitan dengan penetapan penerima, verifikasi data, hingga pencairan sepenuhnya diatur dan dikelola oleh pihak pemerintah.

Berita Terkait

News Update