PIP Termin 1 Tahun 2025 Rp225.000 hingga Rp900.000 Mulai Dicairkan, Simak Cara Cek Status Penerima Bantuannya

Rabu 23 Apr 2025, 21:39 WIB
Sejumlah siswa SMA menunjukan Kartu Indonesia Pintar (KIP) yang mereka terima. Kartu dari pemerintah tersebut digunakan untuk penyaluran dana bantuan PIP. (Sumber: Instagram/@kemendikdasmen)

Sejumlah siswa SMA menunjukan Kartu Indonesia Pintar (KIP) yang mereka terima. Kartu dari pemerintah tersebut digunakan untuk penyaluran dana bantuan PIP. (Sumber: Instagram/@kemendikdasmen)

"Beberapa kasus di lapangan menunjukkan, meskipun status di situs menunjukkan belum cair, ternyata dana sudah masuk ke rekening dan bisa langsung ditarik di bank," tutur konten kreator dalam YouTube Medi Tutorial.

Demikian informasi terkini mengenai pencairan dana PIP termin 1 tahun 2025.

Semoga kamu termasuk dalam daftar penerima bantuan tahun ini dan bisa memanfaatkannya dengan bijak untuk mendukung kegiatan belajar.

Berita Terkait

News Update