Daftar Kasus Dugaan Keracunan Makan Bergizi Gratis, Warganet: Masih Mau Dilanjut?

Rabu 23 Apr 2025, 19:04 WIB
Ilustrasi menu makan bergizi gratis (MBG). (Sumber: Poskota/ Bilal Nugraha Ginanjar)

Ilustrasi menu makan bergizi gratis (MBG). (Sumber: Poskota/ Bilal Nugraha Ginanjar)

“Kayaknya baru bakal berhenti kalo ada yang meninggal, kayak kasus tabung gas kemaren,” ucap warganet.

Baca Juga: Puluhan Siswa MAN 1 Cianjur Keracunan Makanan dari Program MBG, Masyarakat Murka

Selain itu, banyak warganet yang menyebutkan program ini sebagai makanan beracun.

“Makan Beracun Gratis,” ungkap warganet.

“Apakah keracunan siswa karena makan bergizi gratis yang terus berulang akan dimaklumi lagi? Ini sebenernya makan bergizi gratis atau makan beracun gratis,” kata seorang warganet.

“Pemerintah harusnya stop makan beracun gratis dan ganti jadi pendidikan gratis,” ucap seorang warganet.

Hingga saat ini, lontaran kritik terkait program pemerintah ini masih terjadi dan menyebutkan untuk mengganti dengan program pendidikan gratis.

Berita Terkait

News Update