Bebas Cemas dari DC Lapangan! Ini 3 Aplikasi Pinjol Legal Cair Cepat Penagihan Tanpa Debt Collector

Rabu 23 Apr 2025, 21:45 WIB
Ilustrasi penagihan DC Pinjol. (Pexels edited by Ashley Kaesang)

Ilustrasi penagihan DC Pinjol. (Pexels edited by Ashley Kaesang)

Pinjam Yuk terkenal dengan sistem penagihan yang sepenuhnya menggunakan digital mulai dari pengingat pembayaran cicilan melalui SMS, email hingga telepon.

Semua proses penagihan dilakukan tanpa melibatkan penagih lapangan.

Selain itu, bunga yang ditawarkan oleh platform ini cukup kompetitif dan pencairan dana biasanya cepat, bahkan hitungan jam setelah proses pengajuan disetujui.

Baca Juga: Hati-Hati! Ini Daftar Pinjol yang Akan Langsung Blokir Akses Jika Anda Sekali Saja Galbay, Jangan Anggap Remeh!

Selama Anda mengikuti jadwal pembayaran dengan tepat sesuai yang telah ditentukan, Anda tidak perlu khawatir mendapat telepon penagihan atau kedatangan DC ke rumah.

Bunga yang ditawarkan oleh Pinjamu cukup bersaing, dan proses pencairan dana biasanya cepat, bahkan bisa dalam hitungan jam setelah pengajuan disetujui. Selama Anda mengikuti jadwal pembayaran yang telah ditentukan, Anda tidak perlu khawatir akan telepon dengan nada kasar apalagi kedatangan DC ke rumah.

Fin Plus

Fin Plus merupakan platform pinjol yang sudah mengantongi izin dari OJK dan dikenal memiliki sistem penagihan yang sopan serta sepenuhnya digital.

Plafon pinjaman dari platform ini sebesar Rp500.000 - Rp2.400.000 dengan tenor pinjaman 80-120 hari dan bunga harian 0.04 persen.

Baca Juga: Tips agar Pinjaman Online Disetujui dengan Cepat, Dana Pinjol Mudah Cair

Karena limitnya kecil, platform ini menargetkan peminjam pemula.

Keunggulan utama Fin Plus adalah tidak adanya DC lapangan. Sistem penagihan mereka hanya melalui call center, notifikasi di aplikasi, SMS, dan email.

Selama Anda tidak menunggak pembayaran dalam waktu yang lama, Anda akan merasa aman dari tekanan seperti penagihan fisik atau didatangi ke rumah.

Berita Terkait

News Update