POSKOTA.CO.ID - Mengganti password atau kata sandi akun Gmail secara rutin menjadi solusi terbaik demi menjaga keamanan data pribadi agar tidak diretas oleh orang lain.
Gmail merupakan layanan Google yang sering terhubung dalam beberapa aplikasi seperti, Drive, Youtube, hingga Akun Hp.
Dengan mengganti kata sandi Gmail secara berkala, menjadi langkah efektif dalam menjaga keamanan data pribadi Anda di era digital. Selain itu Anda bisa mengamankan akun setelah login di beberapa perangkat.
Kendati demikian, proses mengganti kata sandi Gmail sangat mudah bisa Anda lakukan sendiri dengan beberapa langkah sederhana.
Baca Juga: Tips Memulihkan Akun TikTok saat Lupa Kata Sandi
Cara Ganti Kata Sandi Gmail
- Buka aplikasi Google Chrome di perangkat Anda.
- Klik ikon profil yang berada di sudut kanan atas browser.
- Pilih akun Google yang ingin diubah kata sandinya.
Baca Juga: Lupa Kata Sandi dan Email? Begini Cara Memulihkan Akun TikTok Lama dengan Mudah!
- Klik opsi "Kelola Akun Google Anda".
- Geser ke samping dan pilih menu "Keamanan".
- Scroll ke bawah hingga menemukan bagian "Sandi".
- Klik pada bagian "Sandi".
Baca Juga: Atasi Masalah Akun Ggogle Lupa Kata Sandi dengan Mudah, Begini Caranya
- Lakukan verifikasi identitas dengan memasukkan pola atau kunci layar perangkat.
- Masukkan kata sandi baru pada kolom "Sandi Baru".
- Ketik ulang kata sandi pada kolom "Konfirmasi Sandi Baru".
- Simpan perubahan yang telah dilakukan.
Baca Juga: Begini Cara Melihat Kata Sandi Google dengan Mudah!
- Pentingnya Rutin Ganti Kata Sandi Gmail.