Terungkap! Ternyata Begini Cara DC Lapangan Pinjol Melacak Lokasi Meski Alamat Sudah Berubah

Senin 21 Apr 2025, 12:20 WIB
Ilustrasi DC lapangan pinjol melacak lokasi. (Sumber: PxHere)

Ilustrasi DC lapangan pinjol melacak lokasi. (Sumber: PxHere)

“Bisa jadi mereka menanamkan script, nge-hack HP kalian, atau membobol HP kalian. Tapi itu kecil kemungkinan terjadi di aplikasi pinjol legal,” katanya.

Ia juga memperingatkan bahwa DC bisa mendapatkan informasi melalui kontak darurat yang dicantumkan nasabah, atau bahkan dengan mengikuti secara langsung.

“Mereka bisa nanya ke teman-teman kalian, ke kontak darurat kalian, atau bahkan menunggu di kantor dan mengikuti ke rumah,” paparnya.

Baca Juga: Hati-Hati! DC Pinjol Disebut Bakal Rajin Datang ke Rumah untuk Antisipasi Nasabah Gagal Bayar, Begini Faktanya

Meski begitu, ia mengimbau masyarakat untuk tetap tenang dan tidak takut berlebihan.

“Tidak perlu takut yang berlebihan. Insyaallah semuanya akan baik-baik saja,” katanya, sambil menekankan pentingnya menghadapi masalah dengan kepala dingin dan doa.

“Ketika teman-teman berusaha untuk membayar hutang, pasti akan banyak tantangan, kegelisahan, dan ketakutan. Tapi cobalah tetap tenang. Tidak ada solusi instan, hanya menunggu waktu,” ujarnya.

Berita Terkait

News Update