Persib Alami Krisis Striker, Gervane Kastaneer Jadi Harapan Bojan Hodak

Senin 21 Apr 2025, 18:00 WIB
Gervane Kastaneer jadi harapan Bojan Hodak di tengah krisis penyerang yang dialami Persib. (Foto: persib.co.id)

Gervane Kastaneer jadi harapan Bojan Hodak di tengah krisis penyerang yang dialami Persib. (Foto: persib.co.id)

Terlebih, skuad Maung Bandung masih memiliki lima pertandingan sisa, menuju tangga juara Liga 1 2024-25.

Sang pelatih berharap kepada Kastaneer untuk bisa menunjukkan performa terbaiknya pasca cedera.

Sebab, pemain berusia 28 tahun tersebut kemungkinan bakal menjadi tumpuan lini depan Pangeran Biru di beberapa pertandingan nanti.

"Saya hanya berharap berikutnya dia bisa lebih baik lagi," tandas pelatih berusia 53 tahun tersebut.

Baca Juga: Jakarta Popsivo Polwan Kuasai Pekan Pertama Final Four Proliga 2025

Terdekat, Persib bakal berhadapan dengan PSS Sleman pada pertandingan pekan ke-30 Liga 1 2024-25.

Laga tersebut akan digelar di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), pada Sabtu 26 April 2025, akhir pekan nanti.

Berita Terkait

News Update