Pelatih Evaluasi Faktor Penyebab Kekalahan Madura United Meski Unggul Jumlah Pemain Lawan Persebaya

Senin 21 Apr 2025, 16:54 WIB
Pelatih Madura United, Alfredo Vera bakal melakukan perubahan komposisi pemain saat hadapi Persija Jakarta. (Foto: Instagram/@maduraunited.fc)

Pelatih Madura United, Alfredo Vera bakal melakukan perubahan komposisi pemain saat hadapi Persija Jakarta. (Foto: Instagram/@maduraunited.fc)

Sementara itu, pemain sayap Madura United, Andi Irfan, ikut kecewa dengan hasil laga. Ia mengakui timnya terlalu terburu-buru di babak kedua.

"Semoga pertandingan selanjutnya bisa mencuri kemenangan," kata Andi. Madura United dijadwalkan menghadapi Arema FC pada 24 April mendatang di Gianyar, Bali.

Berita Terkait

News Update