Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Ajaran Cinta Kasihnya Tetap Menggema: Cinta Kasih Adalah Jalan Menuju Kerajaan Allah

Senin 21 Apr 2025, 16:56 WIB
Potret Paus Fransiskus saat bersama dengan jemaatnya. (Sumber: Wikimedia Commons)

Potret Paus Fransiskus saat bersama dengan jemaatnya. (Sumber: Wikimedia Commons)

Menurut Paus, keutamaan teologis tersebut-lah yang memungkinkan mereka untuk mencintai "mereka yang tidak dapat dicintai" serta "mereka yang tidak peduli kepada kita dan tidak menunjukkan rasa terima kasih."

"Ini berasal dari Tuhan, ini adalah karya Roh Kudus di dalam diri kita," tegasnya

Dalam kesempatan tersebut, Paus juga menyoroti ajaran Rasul Paulus dalam Surat Pertama kepada Jemaat di Korintus, mengingatkan.

BACA JUGA:

“Paulus prihatin bahwa di Korintus - seperti halnya di antara kita saat ini - terdapat kebingungan dan bahwa sebenarnya tidak ada jejak kebajikan teologis dari cinta kasih,” ungkapnya.

Paus Fransiskus mencatat perbedaan mendasar antara definisi kasih yang diajarkan secara teologis dengan cinta yang populer di media sosial maupun lirik lagu masa kini.

Berita Terkait

News Update