Paus Fransiskus Minta Dimakamkan di Luar Vantikan dengan Peti Kayu Sederhana

Senin 21 Apr 2025, 19:07 WIB
Potret Paus Fransiskus. (Sumber: Wikimedia Commons)

Potret Paus Fransiskus. (Sumber: Wikimedia Commons)

Basilika Santa Maria Maggiore merupakan untuk menghormati Maria yang kerap dikungjungi oleh Paus Frasinskus.

Diketahui, terdapat tujuh Paus yang dimakamkan juga di Santa Maria Maggiore. Paus Fransiskus menjadi sosok pertama sejak Leo XIII yang meninggal dunia pada 1903 silam yang dimakamnya di tempat Basilika tersebut.

Paus sebelumnya dimakamkan dalam tiga peti yang terbuat dari kayu cemara, timah, dan oak. Sementara, Paus Fransiskus memilih peti mati kayu yang sederhana dan dilapisi seng.

Berita Terkait

News Update