Cara Bayar Tagihan Pinjol Kredivo, Bisa Pakai Aplikasi atau Virtual Account

Senin 21 Apr 2025, 22:47 WIB
Cara Bayar Tagihan Pinjol Kredivo, Bisa Pakai Aplikasi atau Virtual Account (Sumber: Dok/Kredivo)

Cara Bayar Tagihan Pinjol Kredivo, Bisa Pakai Aplikasi atau Virtual Account (Sumber: Dok/Kredivo)

2. Klik "Bayar".

3. Pilih metode pembayaran yang tersedia, misalnya melalui Dana atau metode lain yang tersedia.

4. Ikuti langkah-langkah pembayaran sesuai dengan metode yang Anda pilih.

Baca Juga: Cara Bayar di Aplikasi Pinjol Danamas, Segera Lunasi Utang Anda

Bayar tagihan melalui Virtual Account Bank

1. Buka aplikasi Kredivo dan pilih menu "Transaksi"

2. Klik "Bayar".

3. Pilih opsi pembayaran melalui virtual account bank yang tersedia (BCA, Mandiri, CIMB, BRI, BNI, Permata, dll).

4. Salin nomor virtual account yang tertera di aplikasi Kredivo.

5. Lakukan pembayaran melalui aplikasi mobile banking atau ATM bank yang Anda pilih.

6. Masukkan nominal tagihan dan konfirmasi pembayaran.

Baca Juga: Cari Pinjaman Dana Cepat Cair? Ini 4 Rekomendasi Pinjol Limit Tinggi dan Tenor Panjang yang Resmi OJK

Itulah 2 cara bayar tagihan pinjol Kredivo.

Berita Terkait

News Update