Jika sudah, saldo akan ditransfer ke akun dompet elektronik Anda untuk digunakan transaksi baik merchant dana atau yang lainnya.
Langkah Mengajukan Pinjaman via DANA Cicil
Adapun langkah-langkah untuk mengajukan pinjaman via DANA Cicil, antara lain:
- Buka aplikasi DANA yang sudah diupgrade ke akun premium
- Klik opsi ‘Minta’
- Pilih ‘Set amount’ dan masukkan jumlah nominal yang ingin dipinjam
- Klik ‘Lanjutkan’
Baca Juga: Berapa Batas Limit Pinjol Kredivo? Cek Selengkapnya
Perlu diingat, sebelum mengajukan pinjaman ada risiko-risiko yang harus dipahami agar And tidak terjebak dalam pusaran utang.
Selalu perhatikan kemampuan finansial untuk mengurangi risiko gagal bayar (galbay) dan buruknya riwayat kredit Anda, sebab bisa menentukan di kemudian hari.
Disclaimer: Artikel ini hanya berupa informasi umum bukan ajakan atau saran mengajukan pinjaman online. Jika Anda berminat, semua keputusan dan tanggung jawab ditanggung oleh pengguna bukan Poskota.