Siswa Pemilik NISN Ini Berhak Cairkan Dana Bansos PIP Termin 1 2025 Senilai Rp1.800.000, Simak Info Lengkapnya di Sini!

Minggu 20 Apr 2025, 18:18 WIB
Siswa Pemilik NISN Ini Berhak Cairkan Dana Bansos PIP Termin 1 2025 Senilai Rp1.800.000, Simak Info Lengkapnya di Sini! (Sumber: Pixabay/Iqbalstock)

Siswa Pemilik NISN Ini Berhak Cairkan Dana Bansos PIP Termin 1 2025 Senilai Rp1.800.000, Simak Info Lengkapnya di Sini! (Sumber: Pixabay/Iqbalstock)

Jadi siswa yang akan menerima saldo dana bansos PIP senilai Rp1.800.000 ialah siswa yang berada di jenjang pendidikan SMA atau SMK sederajat.

Cara Cek Status Penerimaan Bansos PIP 2025

1. Buka google di hp kamu.

2. Kunjungi situs pip.kemendikdasmen.go.id.

3. Masukkan NISN dan NIK pada kolom yang tersedia.

4. Isi penjumlahan dengan benar.

5. Klik 'Cari Penerima PIP'

6. Website akan memperoses pencarian data.

7. Laman akan menampilkan status data siswa yang berhasil menjadi penerima PIP 2025.

Dengan informasi di atas, diharakan para siswa dapat mengecek status penerimaannya menggunakan NISN di laman web terbaru PIP.

Berita Terkait

News Update