Pengajuan Pinjol Selalu Ditolak? Ini Alasannya

Minggu 20 Apr 2025, 16:47 WIB
Alasan pengajuan pinjol selalu ditolak. (Canva)

Alasan pengajuan pinjol selalu ditolak. (Canva)

POSKOTA.CO.ID - Bagi sebagian orang mengajukan pinjaman online melalui sebuah aplikasi selalu ada yang ditolak, meskipun persyaratan pengajuan pinjaman online cukup mudah.

Pengajuan pinjaman online dilihat dari kredit skor, selain itu, pihak aplikasi pinjol melihat syarat lain jika pinjaman online masih ditolak terus.

Pengajuan pinjaman online cukup mudah hanya men-download aplikasi dari penyedia, melakukan registrasi, mengisi data pribadi termasuk nomor Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan nomor rekening bank, maka peminjam dapat mengajukan pinjaman.

Baca Juga: Benarkah Skor BI Checking Akan Bersih Otomatis Setelah 2 Tahun Galbay Pinjol? Ini Fakta dan Penjelasannya

Dilansir dari channel YouTube @fintechid ada golongan orang yang selalu ditolak jika pengajuan pinjaman online (pinjol).

Alasan Pengajuan Pinjaman Online Selalu Ditolak

1. Melebihi limit batas pengajuan

Baca Juga: Reset HP untuk Hindari Debt Collector Pinjol: Apakah Efektif atau Tidak? Ini Penjelasannya

Pihak pemberi pinjaman akan menerapkan batasan (limit) terhadap nominal yang bisa dipinjam.

2. Riwayat kredit yang buruk

Pihak aplikasi akan mengecek tagihan yang tertunggak di aplikasi lain,  penyedia pinjaman juga membutuhkan data riwayat kredit calon peminjam.

Baca Juga: Cara Ampuh Amankan Nomor HP dari Teror DC Pinjol yang Mengganggu

Berita Terkait

News Update