Ini Perkiraan Jadwal Pencairan Bansos PKH dan BPNT Tahap 2 Tahun 2025, Persiapkan NIK e-KTP Anda untuk Melakukan Pengecekan

Minggu 20 Apr 2025, 16:51 WIB
Pengajuan Bansos PKH dan BPNT mandiri. Berikut ini cara melakukannya. (Sumber: Poskota)

Pengajuan Bansos PKH dan BPNT mandiri. Berikut ini cara melakukannya. (Sumber: Poskota)

Berdasarkan informasi dari laman resmi Kementerian Sosial (Kemensos), penerima PKH dapat mengecek status mereka dengan langkah-langkah berikut:

Baca Juga: Cara Cek Penerima Bansos PKH dan BPNT Kemensos 2025, Bisa lewat Hp

  1. Kunjungi laman https://cekbansos.kemensos.go.id
  2. Pilih Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan sesuai domisili
  3. Masukkan Nama Penerima Manfaat (PM) sesuai KTP
  4. Ketikkan kode verifikasi yang tertera di layar
  5. Klik tombol "Cari Data"

Demikian informasi mengenai jadwal pencairan PKH dan BPNT tahap 2 Tahun 2025, semoga bermanfaat.

Berita Terkait

News Update