POSKOTA.CO.ID - Kamu bisa memperoleh saldo DANA secara gratis senilai total Rp90.000 sambil duduk manis saja.
Saldo digital ini bisa kamu dapatkan lewat aplikasi penghasil uang terpopuler saat ini. Uang gratis itu langsung terkirim ke dompet elektronik kamu.
Internet menyediakan begitu banyak macam varian aplikasi penghasil uang. Kamu bisa memilih aplikasi yang sesuai dengan minat.
Dalam kesempatan sekarang, artikel ini akan membagikan beberapa rekomendasi aplikasi penghasil uang. Berikut rekomendasi tersebut.
Daftar Aplikasi Penghasil Uang
- Cashzine
Cashzine merupakan aplikasi penyedia konten berbasis teks atau artikel. Dengan membaca konten-konten tersebut, pengguna diberi imbalan poin.
Selain membaca artikel, kamu bisa mengundang teman, menonvideo, hingga mengklaim bonus harian untuk memperole tambahan poin.
Poin-poin tersebut bisa ditukarkan jadi saldo DANA gratis. Proses pencarian dilakukan lewat aplikasi tersebut.
- Surveyon
Aplikasi ini dikenal sebagai penyedia survei berhadiah uang gratis. Adapun setiap survei menghasilkan 3.000 poin.
Baca Juga: Klaim Saldo DANA Gratis Hari Ini dari Aplikasi Penghasil Uang Rp100.000
Setiap 20.000 poin berlaku sebeasr 2 dolar Amerika Serikat (AS) atau sekitar Rp34.000. Kamu bisa memperoleh banyak jika banyak tugas diselesaikan.
Namun, uang yang ditukarkan tidak terkrim ke dompet elektronik DANA. Pencairan uang dikirim ke PayPal atau pulsa.
- JOYit
JOYit adalah aplikasi berbasis game, mulai puzzle, action, hingga arcade. Setiap game yang diselesaikan bisa menghasilkan uang.
Di samping mini game, JOYit menyediakan fitur penghasil uang bagi pengguna yang berpartisipas pada game e-sport.
Sekian informasi tentang rekomendasi aplikasi penghasil saldo DANA. Semoga informasi yang disampaikan bermanfaat.
Disclaimer: Poskota tidak bertanggung jawab atas keberhasilan maupun kegagalan klaim. Risiko ditanggung pengguna.