- Pilih Menu “Cek Bansos”: Cari dan pilih menu “Cek Bansos” di aplikasi.
- Isi Data Pribadi: Lengkapi informasi seperti provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, desa/kelurahan, dan nama penerima manfaat sesuai KTP.
- Verifikasi Keamanan: Masukkan kode verifikasi yang muncul di layar.
- Klik “Cari Data”: Sistem akan menampilkan apakah kamu terdaftar sebagai penerima bansos atau tidak.
Setelah proses tahapan yang ada di atas, KPM bisa langsung mengetahui data secara lengkap, bansos apa yang akan diterimanya serta pencairannya kapan bisa diambil.
Untuk penyaluran bansos BPNT tahap 2 periode April-Juni 2025 setiap KPM menerima bansos Rp600.000.