Cari Untung dari Investasi Emas? Jangan Skip 4 Tips Penting Ini

Sabtu 19 Apr 2025, 16:54 WIB
Risiko investasi emas yang harus diketahui pemula. (Sumber: Pexels/Michael Steinberg)

Risiko investasi emas yang harus diketahui pemula. (Sumber: Pexels/Michael Steinberg)

- Investasi seharusnya dari dana dingin: Kalau kebutuhan dasar belum aman, lebih baik hindari mencicil emas.

- Risiko finansial: Kalau di tengah jalan kamu kehilangan pekerjaan, kewajiban cicilan malah jadi beban.

Investasi ideal dilakukan saat kondisi keuangan kamu sudah stabil. Cicilan justru bisa menambah tekanan yang tidak perlu.

Investasi emas diperbolehkan, asalkan kamu memahami risikonya dan memenuhi 3 syarat yang telah dipaparkan sebelumnya.

Ingat, emas adalah investasi jangka panjang. Jangan berharap untung besar dalam 6 bulan.

Idealnya, simpan emas minimal 3-5 tahun untuk bisa melihat pertumbuhan nilai yang signifikan.

Berita Terkait

News Update