Risiko Terberat Gagal Bayar di Aplikasi Pinjol, Perhatikan Poin-poinnya

Jumat 18 Apr 2025, 23:47 WIB
Risiko bagi nasabah yang galbay pinjol. (Canva)

Risiko bagi nasabah yang galbay pinjol. (Canva)

POSKOTA.CO.ID - Nasabah yang gagal bayar hutang pinjam uang di aplikasi pinjaman online atau pinjol pasti merasa was-was akan hutangnya yang belum bisa dilunasi.

Tentunya bagi nasabah yang galbay pinjol merasa takut jika kalian berurusan dengan hukum, dilansir dari channel YouTube @fintechid  bahwa risiko galbay pinjol dan berurusan dengan hukum tidak akan terjadi.

Soal hutang piutang tidak akan menjadikan nasabah yang galbay pinjol dipenjara. Tentunya hal itu tidak akan terjadi.

Baca Juga: Apakah Data Anda Disebarkan ke Pinjol Lain Jika Galbay? Simak Informasi Berikut

Menurut fintechid bahwa ada risiko terberat bagi nasabah yang galbay pinjol.

1. Risiko paling berat diterima nasabah galbay adalah nama anda masuk SLIK OJK

2. Mendapatkan ancaman ratusan kali lewat telpon atau datang ke rumah langsung yang membuat mental nasabah down.

Baca Juga: Tips Gunakan Pinjol Anti Galbay dan BI Checking Tetap Aman

Itulah risiko yang akan diterima oleh nasabah jika galbay pinjol di aplikasi legal maupun ilegal.

Sementara itu, Sesuai Undang-Undang No 39 tahun 1999 tentang HAK Asasi Manusia pasal 19  ayat 22.

Yang berbunyi :  Tidak seorang pun di pidana atau di penjara atas putusan pengadilan karena tidak bisa membayar kewajiban membayar utang piutang.

Baca Juga: Risiko Galbay Pinjol Besar Loh! Debitur Jangan Anggap Remeh jika Tidak Ingin Alami Ini

Berita Terkait

News Update