Dokter Gigi di Jakarta Dipolisikan Terkait Kasus Pelecehan Seksual, Diduga Rekam Mahasiswi saat Mandi

Kamis 17 Apr 2025, 16:20 WIB
Dokter gigi di Jakarta diduga melakukan pelecehan seksual (Foto:Ilustrasi/Istimewa)

Dokter gigi di Jakarta diduga melakukan pelecehan seksual (Foto:Ilustrasi/Istimewa)

Kemudian, dg.Mirza mengatakan, meski kejadian tidak saat praktik namun tindakan dokter gigi tersebut tidak dapat dibenarkan dan melanggar etika profesi. Maka dari itu, dia tetap mengawal kasus dugaan pelecehan seksual terhadap mahasiswi itu.

“Maaf, tapi kali ini saya akan tetap berlaku adil. Walaupun sebenernya kejadian pelecehan yang dilakukan oknum dokter gigi ini tidak dengan penyalahgunaan wewenang profefrsianya (tidak dilakukan kepada pasien),” ujarnya.

“Kedepannya saya akan berfokus pada oengungkapan kasusyang melibatkan penyalahgunaan wwenang profesi dan melanggar etika profesi,” sambung dia.

Kendati demikian, pihak kepolisian masih menyelidiki kasus dugaan pelecehan seksual yang dialami korban.

News Update