Baca Juga: Cek Nominal Bansos PKH 2025, Dana Disalurkan Sesuai Kategori Penerima
KPM kategori ibu hamil dan anak usia dini mendapat saldo dana Rp750.000 dari bansos PKH setiap tahapnya.
Saldo dana wajib digunakan oleh KPM kategori ibu hamil dan anak usia dini untuk mengecek kesehatan supaya mendapatkan gizi yang seimbang.
Pada tahun 2025 ini penyaluran bansos PKH diberikan oleh pemerintah kepada KPM terbagi menjadi empat tahapan.
Jadwal Tahapan Pencairan Bansos PKH 2025
Berikut jadwal tahapan pencairan bansos PKH 2025:
- Tahap pertama cair bulan Januari hingga Maret 2025.
- Tahap kedua cair bulan April hingga Juni 2025.
- Tahap ketiga cair bulan Juli hingga September 2025.
- Tahap keempat cair bulan Oktober hingga Desember 2025.
Kini pencairan bansos PKH mulai memasuki tahap dua alokasi April hingga Juni 2025 kepada setiap KPM.
Menurut informasi dari kanal Youtube Sukron Channel, penyaluran bansos PKH tahap 2 2025 diprediksi akan cair setelah data di DTSEN sudah rampung.
Dana bansos PKH yang dicairkan oleh pemerintah kepada KPM kategori ibu hamil dan anak usia dini senilai Rp750.000 pada tahap dua 2025 melalui Rekening KKS.
Tentunya pemerintah melewati berbagai tahapan untuk menyalurkan bansos PKH 2025.
Tahapan Penyaluran Bansos PKH 2025
Berikut tahapan penyaluran bansos PKH 2025: