Agar tidak tertimpa masalah, kamu sebaiknya membaca syarat dan ketentuan aplikasi penghasil uang sebelum dipakai.
Umumnya, aplikasi tepercaya tidak meminta kamu untuk deposit. Selain itu, kamu tidak disuruh untuk mengisi data-data pribadi.
Dengan menggunakan aplikasi penghasil uang, kamu berkesempatan meraih uang gratis. Gunakan saldo DANA tersebut sebaik mungkin.