Dana PIP Nominasi Cair Mei, Cek Nama dan Aktivasi Rekening Sebelum Terlambat

Selasa 15 Apr 2025, 22:56 WIB
Ilustrasi mengecek status bantuan PIP nominasi. Pastikan aktifkan rekening sebelum 31 Mei agar dana bantuan bisa cair tepat waktu.
(Sumber: Poskota/Neni Nuraeni/Dikdasmen)

Ilustrasi mengecek status bantuan PIP nominasi. Pastikan aktifkan rekening sebelum 31 Mei agar dana bantuan bisa cair tepat waktu. (Sumber: Poskota/Neni Nuraeni/Dikdasmen)

1. Jenjang SD: 12.902 siswa

2. Jenjang SMP: 21.385 siswa

3. Jenjang SMA: 17.310 siswa

4. Jenjang SMK: 11.822 siswa

Total: 63.419 siswa.

Data ini diambil dari Data Pokok Pendidikan (Dapodik) berdasarkan cut off per 10 Februari 2025, dengan kriteria:

- Kelas 6 SD, 9 SMP, 12 SMA/SMK

- Tercatat dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) atau Pensasaran Percepatan Penghapusan Kemiskinan (P3KE).

- Data lengkap, valid, dan logis

- Belum pernah aktivasi rekening PIP sebelumnya.

Jadwal Aktivasi Rekening dan Pencairan

- Periode Aktivasi: 1–31 Mei 2025

Berita Terkait

News Update