Besaran Dana Bansos PIP Mencapai Rp900.000 Siap Disalurkan, Cek Nama Kamu via pip.dikdasmen.go.id

Selasa 15 Apr 2025, 13:21 WIB
Saldo dana bantuan anak sekolah PIP siap disalurkan pemerintah.  (Sumber: Poskota/Syania Nurul Lita Baikuni)

Saldo dana bantuan anak sekolah PIP siap disalurkan pemerintah. (Sumber: Poskota/Syania Nurul Lita Baikuni)

POSKOTA.CO.ID - Program Indonesia Pintar (PIP) menjadi salah satu bantuan sosial (bansos) yang akan disalurkan lebih awal kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang mempunyai anak sekolah.

Dalam mendukung pendidikan yang berkualitas bagi anak sekolah dari keluarga miskin atau rentan, pemerintah mengupayakan penyaluran dana bansos PIP secara merata di bulan April 2025.

Dana bansos hingga Rp900.000 diharapkan dapat membantu meringankan biaya sekolah selama satu tahun.

Nantinya, bantuan ini bisa KPM gunakan untuk membeli perlengkapan sekolah mulai dari, buku, alat tulis, seragam dan biaya lainnya yang mendukung kelancaran belajar.

Baca Juga: SELAMAT Rekening BRI Kamu Terima Saldo Dana Rp225.000 dari Subsidi Bansos PIP Termin 1 2025, Lekas Cairkan Sekarang!

Tentunya bantuan ini hanya diberikan kepada keluarga yang memenuhi persyaratan dari pemerintah.

Syarat Penerima PIP 2025

  • Berasal dari keluarga miskin atau rentan miskin.
  • Memiliki Nomor Induk Kependudukan (NIK), Kartu Keluarga (KK), dan Nomor Induk Siswa Nasional (NISN).
  • Terdaftar sebagai siswa aktif di jenjang pendidikan SD, SMP, SMA, SMK, atau sederajat.
  • Memiliki Kartu Indonesia Pintar (KIP) atau tercatat dalam SK Nominasi yang diusulkan oleh sekolah atau Dinas Pendidikan.

Bansos PIP akan menyasar kepada siswa dari tingkat Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Pertama (SMP), hingga Sekolah Menengah Atas (SMA) atau sederajat.

Baca Juga: Siswa SD-SMA Terima Dana Bansos PIP April 2025 via Rekening BRI hingga BNI, Cek Status NIK dan NISN Lewat HP!

Bantuan ini diberikan secara bertahap dalam bentuk uang tunai dan memiliki tujuan khusus di sektor pendidikan.

Jadwal Penyaluran Dana PIP 2025

  • Tahap 1: Februari - April 2025.
  • Tahap 2: Mei - September 2025.
  • Tahap 3: Oktober - Desember 2025.

Jika KPM telah berhasil masuk sebagai penerima bansos PIP, penerima bisa mengecek statusnya melalui Link Kemdikbud secara mandiri.

Baca Juga: Bansos PIP 2025 Cair Lagi Hari Ini 7 April 2025, Siswa SMP Terima Pencairan Saldo Lewat Rekening BRI

Cara Cek Status Penerima PIP

Berita Terkait

News Update