Soal Ijazah Jokowi Hilang Makin Disorot, Netizen Pertanyakan Jurusan Teknik Kayu di Kampus UGM

Senin 14 Apr 2025, 15:23 WIB
Netizen pertanyakan jurusan Teknik Kayu di kampus UGM seiring kabar ijazah Jokowi hilang semakin menjadi sorotan. (Instagram/@jokowi)

Netizen pertanyakan jurusan Teknik Kayu di kampus UGM seiring kabar ijazah Jokowi hilang semakin menjadi sorotan. (Instagram/@jokowi)

POSKOTA.CO.ID - Netizen pertanyakan jurusan yang sempat diambil olehmantan Presiden RI, Joko Widodo (Jokowi) saat berkuliah di kampus UGM.

Sebelumnya, pihak kampus UGM memberikan klarifikasi soal hilangnya ijazah Jokowi.

Sontak pernyataan tersebut membuat sejumlah pihak termasuk netizen heran.

Baca Juga: Dugaan Ijazah Jokowi Palsu, Andi Arief Ungkap 3 Hal Buktikan sebagai Lulusan UGM

Hal tersebut makin disorot seiring mencuatnya isu ijazah kuliah milik Jokowi palsu.

Politisi Andi Arief pun sempat buka suara dan meyakini bahwa Jokowi memang lulusan kampus UGM beberapa tahun silam.

Dalam cuitannya, ia mengungkapkan kriteria lulus dari UGM, mahasiswanya harus memenuhi setidaknya tiga hal.

Baca Juga: Bantah Tudingan Kirim Utusan agar Tak Dipecat PDIP, Jokowi: Saya Ngalah Terus loh, tapi Ada Batasnya

"Lulus dari UGM itu sederhana, apabila memenuhi salah satu dari 3 hal ini.

Pertama, ada ijazah. Kedua, ada dokumentasi wisuda. Ketiga, ada bukti skripsi di perpustakaan masing-masing fakultas.

Jika ada salah satu bukti, maka lulus. Itulah pengalaman saya dan kawan2 alumni UGM," tulisnya dikutip dari akun X @AndiArief.

Berita Terkait

News Update