• Usaha aktif minimal 6 bulan
• KTP, KK, dan dokumen legalitas usaha tetap jadi syarat utama
Baca Juga: Sukses Terima Dana KUR BRI 2025 Rp50 Juta, Ini Rahasia agar Pinjaman Cepat Cair
3. KUR Kecil BSI
Untuk usaha yang sudah berkembang dan membutuhkan modal besar, BSI menyediakan KUR Kecil dengan plafon mulai dari Rp50 juta hingga Rp500 juta.
Dana ini bisa dipakai untuk pengembangan usaha berskala menengah, pembelian alat produksi, hingga ekspansi pasar.
Pengajuannya juga fleksibel:
• Bisa langsung ke kantor cabang
• Bisa juga lewat aplikasi Salam Digital
Syarat utama masih sama, hanya dokumen tambahannya sedikit lebih banyak:
• Fotokopi KTP dan KK
• NPWP
• Legalitas usaha